Menu Tutup

SYARAT KEANGOTAAN

SYARAT KEANGGOTAAN

Seluruh civitas akademika STIKes Widya Dharma Husada Tangerang yang terdiri atas mahasiswa, tenaga pendidik dan kependidikan dapat menjadi anggota perpustakaan apabila mendaftarkan diri sebagai anggota perpustakaan.

Masa pendaftaran anggota baru bagi mahasiswa baru dapat dilakukan pada semester pertama tahun akademik, sedangkan bagi anggota lama dapat dilakukan setiap saat pada hari dan jam kerja. Kepada mahasiswa baru yang telah terdatar sebagai anggota akan diberi Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) yang sekaligus berfungsi sebagai  Kartu Anggota Perpustakaan (KAP).

 

Registrasi dan aktifasi keanggotaan perpustakaan dapat dilakukan dengan menunjukkan:

  1. Kartu Identitas Mahasiswa/KTM
  2. Nomor Handphone
  3. Email

Tempat pendaftaran dan registrasi keanggotaan di Perpustakaan STIKes WIDYA DHARMA HUSADA di  bagian Sirkulasi.